May 02, 2011

Privasi Pengguna FB Tak Aman Loh

Privasi pemakai situs jejaring populer, Facebook, tidak terlindungi dengan baik. Demikian dibeberkan Arnold Roosendaal, ahli Privasi dan Internet dari Universitas Tilburg. 

Facebook tidak hanya bisa melacak situs mana saja yang dikunjungi oleh orang-orang yang terdaftar di Facebook, tapi juga perilaku pengguna komputer lain. Acara TV Belanda, Kro Reporter membahas isu tersebut, Sabtu (23/4).

Keprihatinan Arnold Roosendaal mendapat perhatian dari Badan Pengawas Privasi Belanda (College Bescherming Persoonsgegevens, CBP) dan Prof Yohanes Caspar, yang di Hamburg, Jerman, mengepalai Datenschutz, organisasi serupa dengan CBP.

Caspar sebelumnya telah mengkritik Facebook atas layanan 'pencari teman' (Find Friends) yang diberikan situs ini. (Republik)

1 komentar:

Bagi kita yang buka public figur mungkin tidak terlalu was-was.Lain halnya bagi mereka PF, seperti yang pernah di alami David Backham, dimana accout Fbnya di bobol oleh hacker dan menimbulkan ketidak nyamanan bagi keluarganya. Kayaknya memang kita harus lebih hati-hati.

Post a Comment

Sobat Blogger tinggalkan komentarnya yah tentang POSTINGNYA ini, atau mungkin pengen kasih masukan silahkan tinggalkan aja dikolom komentar ini, terus,,,,,, lain kali mampir lagi yah, ditunggu loh.....!!!
DILARANG MENYIMPAH LINK SOBAT PADA KOLOM KOMENTAR POSTING, KALO MAU....TUKERAN LINK ATAU BANNER OK...!!!

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites